Beauty in the dark Part 54

Aku Tak Bisa Aku menghabiskan seharian ini dengan mereka, seperti seorang kakak, ibu, teman bagi mereka.. Renan tak jarang mencuri perhatianku jika sedang mengobrol dengan tama.. Dan mereka memang membuatku bahagia.. Tak lupa aku mengabari fida bahwa aku akan tinggal disini selama liburan.. Karena tama sengaja membahas masalah itu didepan renan.....
Share:

Beauty in the dark Part 53

Bukan "dia" Aku jatuh cinta.. Cinta masa remaja yang dalam.. Memang benar kata orang, cinta masa remaja sulit dilupakan, apalagi jika itu cinta pertama yang mengajarkan kita RASA yang tak pernah kita mengerti dan pahami.. Hanya ada senyum tersipu dari cinta itu.. Cinta yang tak pernah tersampaikan jauh lebih rumit dari cinta yang sudah pernah tersampaikan.....
Share:

Beauty in the dark Part 52

Renandya Dia begitu singkat hadir dalam hariku.. Tapi dia akan membawa sejuta hadiah tak terduga dalam hidupku.. Jalan hidup yang aku rasa akan membosankan dan biasa saja berubah karenanya.. karena dia membawa sesuati yang tak aku mengerti itu apa.. bukan kebahagiaan juga bukan kesedihan.. aku tak pernah tau itu apa.. tapi dia bisa masuk dalam hidupku...
Share:

Beauty in the dark Part 51

Kembali ke Kota Pahlawan Tak ada kata yang terucap dariku setelah ini.. aku hanya diam.. ya diam seribu bahasa.. dan dia pun seakan mengerti apa mauku.. sesekali dia hanya bertanya dan memberi tahuku apa yang akan kami lakukan.. Hari semakin siang.. dan kami sudah bersiap untuk pulang ke kota Pahlawan.. Sepanjang perjalanan pun tak banyak kata yang...
Share:

Beauty in the dark Part 50

Dosa ( Ternikmat ) Hari ini aku masih merenung apa yang telah aku lakukan di tahun-tahun silam.. Setiap ada lelaki yang mendekati dan aku berkata "aku seorang pelacur, kau masih mau" dan mereka berkata "itu masalalumu, aku terima kamu sekarang".. Tapi ada kisah yang terbesit, saat mereka tahu aku sudah tak memiliki kesucian, mereka dengan gampangnya...
Share:

Beauty in the dark Part 49

Satu Ciuman Ini bertentangan dengan hatiku bahkan agamaku.. tapi entah mengapa logika ku seakan tak berdaya malam ini seperti dibius oleh suasana yang diciptakannya.. Aku semakin sering mengobrol dengannya, bahkan terkadang dia tidak ragu untuk sedikit menyentuh fisikku, walau hanya sekedar memukul, memeluk, menyentuh dengan ujung jari atau menggodaku.....
Share:

Beauty in the dark Part 48

Pencuri Sejenak aku merasa waktu seakan berhenti saat aku memandang wajah teduhnya.. Ada makhluk yang membuat hatiku menjadi sedikit bergetar, entah memang aku mulai menyukainya atau karena keadaan.. Dia datang disaat aku membutuhkannya bukan menginginkannya.. Jika bisa aku memilih, aku lebih memilih tama untuk ada disini.. Tapi, semua hanya angin.....
Share:

Arsip Blog

Pengunjung